Selasa, 26 Januari 2010

Aku mengeluh.. "Boyooook Pegeeeel"



Wahahaha...

Bahasa istilahnya LBP (Low Back Pain) ato dalam bahasa jawa disebut dengan istilah Loro Boyok berupa rasa nyeri pada pinggang (bahasa jawanya boyok). Sering juga dijumpai mereka mengalami OsteoArtritis berupa nyeri pada sendi – sendi terutama sendi kaki (lutut dan pergelangan kaki) karena menopang berat tubuh yang berlebihan
Yahaha.. menopang berat tubuh yang berlebihan?? Padahal berat tubuhku di timbang hanya berkisar 49-51 kg itupun kondisi setelah makan kenyang, hehehehe...Wes, gak perlu menjabarkan istilah² tentang Loro Boyok..

Bagi sebagian besar orang yang pekerjaan hariannya duduk entah itu di kantor, di instansi swasta ataupun negeri, kasir, atau yang duduk diatas closet mungkin (tiap hari duduk dicloset, ngapain??) pasti seringkali mengalami kondisi dimana bagian badan mengalami pegal, linu, encok, rematik, ambeien dsb..Berhubung penulis pekerjaan hariannya mengharuskan untuk selalu duduk (kadang berdiri juga), 12-14 jam setiap hari, penulis kerap kali di serang oleh penyakit ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar